Sahabat Gretongers yang berbahagia, pada kesempatan kali ini admin akan memberitahukan cara mengedit file apk dengan mudah tanpa menggunakan PC / Laptop. Dan untuk itu kita akan menggunakan aplikasi yang bernama "Apk Editor". Sobat bisa mendownload-nya di Playstore. Aplikasi ini memiliki banyak fitur - fitur berguna untuk sobat semua.
Fitur - fitur tersebut yaitu :
Tutorial Cara Mengedit File Apk Langsung di Android tanpa Root dengan Mudah Menggunakan Apk Editor |
Fitur - fitur tersebut yaitu :
- Memodifikasi App Name sebuah aplikasi
- Mengganti atau merubah layout dan Icon aplikasi
- Menghilangkan iklan pada aplikasi
- Merubah atau membuat penginstallan aplikasi ke SD Card
- Menghilangkan Permission yang tidak diinginkan pada aplikasi
Apk Editor adalah aplikasi yang sangat berguna untuk melakukan banyak hal yang aplikasi lain tidak bisa lakukan dan jika pun bisa pasti akan membutuh hak akses root pada perangkat smartphone. Fitur yang diberikan juga bermanfaat bagi sobat gretongers. Namun untuk bisa mencoba atau menggunakan fitur tersebut membutuhkan keahlian lebih. Tapi tenang, disini Admin akan memberikan penjelasan yang lengkap mengenai kelima fitur tersebut.
Cara Memodifikasi App Name Aplikasi Android
- Buka Apk Editor dan pilih aplikasi yang ingin di rubah app name-nya dengan cara memilih button "Select Apk From App".
- Menu informasi pengeditan akan muncul setelah Sobat memilih aplikasi yang dijadikan target penggantian app name.
- Cari String Item aplikasi dan rubah data nya sesuai dengan Sobat Gretonger inginkan.
Cara Memodifikasi App Name Aplikasi Android Cara Memodifikasi App Name Aplikasi Android - Setelah Selesai klik button save untuk menyimpannya.
- Sobat bisa menginstall hasil modifikasi sobat melalui data manger atau tempat penyimpanan sobat tapi sebelumnya harus membuang aplikasi aslinya.
- Hasil setelah selesai di edit akan seperti dibawah ini.
Cara Memodifikasi App Name Aplikasi Android
Mengganti dan Merubah Layout dan Icon Aplikasi
- Buka editor Apk dan pilih salah satu aplikasi yang ingin dirubah dalam kasus ini admin ingin merubah aplikasi AndroidAppSharer.
- Setelah menu pengeditan muncul pilih menu "Resource" kemudian pilih folder "drawable". Dalam folder drawable terdapat banyak gambar yang bisa Sobat edit sesukanya.
Mengganti dan Merubah Layout dan Icon Aplikasi - pilih salah satu icon maka akan langsung menuju direktori atau tempat file di penyimpanan sobat, lalu pilih icon yang ingin di timpa atau replace ke aplikasi target.
(catatan : file icon harus mempunyai format yang sama dengan file aslinya. Biasanya mempunyai format gambar .PNG).Mengganti dan Merubah Layout dan Icon Aplikasi
Mengganti dan Merubah Layout dan Icon Aplikasi - Setelah itu pilih Save.
Mengganti dan Merubah Layout dan Icon Aplikasi
Cara Menghilangkan Iklan dengan Apk Editor
- Buka Apk Editor dan pilih aplikasi target editing.
- Pilih "Resource" setelah menu pengeditan muncul lalu masuk ke folder "layout".
- Cari dan Edit file "activity_main.xml.
- Scroll kebawah dan ganti layout_height="wrap_content" menjadi layout_height="0dip".
Cara Menghilangkan Iklan dengan Apk Editor Cara Menghilangkan Iklan dengan Apk Editor
- Kemudian klik button simpan.
Cara mengubah tempat penginstallan ke SD Card
(catatan : untuk cara ini hanya tersedia pada versi pro atau berbayar.)Baca Juga : Tutorial Mudah Cara Mematikan Alarm dengan Perintah Suara di Android
- Pilih aplikasi AndroidAppShare.
- Kemudian pilih tab "manifest" dan edit tempat penyimpanan aplikasi.
(biasanya terletak di baris kedua).Cara mengubah tempat penginstallan ke SD Card - Klik icon "+" atau tanda tambah untuk menambahkan key dan value pada aplikasi.
- Masukkan coding di bawah
android:installLocation="auto"
atau lihat gambar berikut
- Lalu klik button Ok.
- Simpan editan dengan menekan button Save.
Cara menghilangkan Permission yang tidak diinginkan pada aplikasi android
(catatan : untuk cara ini hanya tersedia pada versi pro atau berbayar.)
Baca Juga : Tutorial Cara Membuat Custom Toast Message Pada Semua aplikasi Android dengan Mudah
- Buka Aplikasi apk editor dan pilih aplikasi yang ingin dijadikan target.
- Pilih menu tab "manifest"
- kemudian cari kata "uses-permission" biasanya terletak dibaris 4 ataupun 6.
Cara menghilangkan Permission yang tidak diinginkan pada aplikasi android - Pilih kata dengan tulisan "android.permission.INTERNET".
- Klik dan tahan agar keluar "delete menu".
Cara menghilangkan Permission yang tidak diinginkan pada aplikasi android - pilih "delete this line" dan save aplikasi yang sudah di edit tersebut.
Penting :
Kebanyakan aplikasi akan berjalan baik setelah di edit menggunakan apk editor walaupun tidak semuanya. Jika terjadi error setelah pengeditan kemungkinan kesalahan user dalam mengeditnya.
Mudan - mudahan apa yang Admin jelaskan diatas bisa dicerna dengan baik oleh para sobat gretongers dan menambah ilmu tentunya.
41 comments
untung ada aplikasi ini jadi ga perlu di root hp ku,,, izin download ya
kalo edit gitu ada kemungkinan apk nya error gk yah?
kemungkinan sih ada gan
asal tidah berlebihan aja kita ngedit file nya gan
mantap..bisa modif apk nihh
Wah thx gan, infonya bermanfaat banget..
Jadi gak perlu root lagi...
thank infonya btw templatenya bagus :)
Mau nyoba ngubah nama apilikasi ahh , thank ya gan :D
Udah berapa taun gw pake android, tapi baru tau cara beginian, hehe, nice info gan
Wah ga butuh root ya? Boleh dicoba nihh :D
Gak butuh root? emang gak error?
kagak gan
uda ane coba sendiri kok gan
Udah gak aneh dah tutorialnya, yang ku mau itu kaya edit pembayaran app (cheat)
terus ngerubah gambar yang ada di dalamnya, contohnya kaya angry bird kan yang ditembakin karakter angry bird. nah kita ganti pakai karakter lain, kaya saitama gitu XD
But, nice post. Ku tunggu tutorial selanjutnya yang lebih extreme XD
Gan, kalau coc diedit logo & namanya bisa error gk?
Saya mau edit aplikadi buat jualan pulsa om nama server sdh bisa merubahnya jd nama ponsel saya, tp mau ganti alatnya dg alamat saya gak bisa caranta gima a?
Saya mau edit aplikadi buat jualan pulsa om nama server sdh bisa merubahnya jd nama ponsel saya, tp mau ganti alatnya dg alamat saya gak bisa caranta gima a?
Intinya memahami bahasa programnya...
Gan kalau KPN / HTTP injector dibuat unlockernya gimana..
gan klo mau edit stringsnya kan ane replace ya( translate bahasa) , trus ko tulisan aplikasi berhenti(fc)? knapa ya?
Gan ini cuma bisa modif apk nya sja ya.. Klo datanya gk bisa
Bisa minta wa nya gan
Cara men-clone aplikasi supaya bisa menginstal Line Premium tetapi Aplikasi Line Original masih ada ngerti ga min caranya?
Kalau mau rubah ukurannya dimana ya?
gan kalo menghapus isi data yg kita tidak inginkan dimana yaa
kira kira bisa ganti tampilan WA ga ya? hehehehe
Minta update ke pro gan
Bisa, ane nah mkai ny
Salamat pagi, Kak.
Mohon bantuannya mungkin kakak lebih pengalaman, sy mengalami kegagalan dlm edit apk server pulsa ISR (edit bagian dalam).
Gmn solusinya/ada nomor wa yg bisa di hubungi?
kenapa gan gk bisa di save dan instal di hp xiaomi redmi s2
Cara agar gold nya jadi banyak gimana bro?
Bos kenapa gak bisa edit dream league soccer bos gak bisa di buka
habis ane edit, pas mau login knapa error licensi ya bang..
kira" kesalahanx dimana..
trimakasih..
bisa dicoba nihh caranya, mantapp dah gan
solder blower 2in1
Heleh. Tutor kurang sakti
Masih kurang satu alat lagi ?
Al hasil apk eror hahaha
Gan ko klo abis hapus iklan apk.nya gagal diinstall? Kira2 kenapa gan?
Tlg pencerahanya
Apk yg sudah kita edit,cara share ke wa gmn yah trims
Apk yg sudah di edit,cara share ke wa gmn yah trims
Apakah Sesudah Kita Edit Aplikasi Nya ,Aplikasi Tersebut Permanen Ter Edit???
Mohon Ditanggapain Dong
Trimah Kasih
Kak kok edit data root di apk editor kok gak ada plilihan nya
Cara edit nama dll y gimana bang?
Bang, tolong buatin cara edit/memodifikasi slither.io agar tidak bisa mati. Nanti tolong balas dengan mengirimi link tersebut
Kalau edit game terua mau di ubah nilai coin atau exp point gimana, bavian mana itu tersimpan
EmoticonEmoticon